Pada perdagangan hari ini rilis data PMI Markit menjadi fokus pelaku pasar bagi lanjutan pergerakan GBPUSD. Bank of England akan menaikkan suku bunga acuan sebesar 25bps besok pada pertemuan kebijakan moneternya. MPC berpotensi pada proses pemungutan suara 8-1 untuk mendukung kenaikan suku bunga acuan - Barclays
Peluang penguatan GBPUSD pada perdagangan di hari ini secara teknikal perlu konfirmasi melalui penembusan area resistance di 1.3210, 1.3266, dan 1.3291
Potensi pergerakan pelemahan mata uang GBPUSD dengan menguji level support di kisaran 1.3005, 1.2955, dan 1.2907
Resisten : 1.3210, 1.3266, dan 1.3291
Support : 1.3005, 1.2955, dan 1.2907
(Arie)
Lihat Disclaimer